Wali Kota Jambi Beri Bantuan Terkena Banjir di Perumahan Kembar Lestari 1
Aksara24.id - Pemerintah Kota (Pemkot) Jambi melalui Dinas Sosial (Dinsos) berikan bantuan pangan kepada warga Perumahan Kembar Lestari I, Kecamatan Alam Barajo, Kelurahan Kenali Besar Kota Jambi yang terkena musibah banjir. ...